Cara Memperbaiki Kerusakan Flashdisk Dengan Software

Senin, 26 Maret 2012


kerusakan flashdisk 
Cara Memperbaiki Flash Disk Dengan Software? Memangnya flashdisk bisa diperbaiki? Ternyata bisa asal bukan masalah hardware sebab jika flashdisk gagal secara mekanik maka selesai sudah semuanya. Jadi yang saya maksud dengan memperbaiki flashdisk adalah kerusakan ringan yang masih bisa diperbaiki dengan menggunakan software tertentu.
Pada umumnya kerusakan flashsdisk dapat kita bagi menjadi dua macam kerusakan yaitu kerusakan fisik yang biasa saya sebut kegagalan mekanik atau kegagalan fisik dan kerusakan pada sisi software. Kerusakan dari sisi hardware misalnya flashdisk patah, solderan longgar, jalur pcb rusak dll. Sedangkan kerusakan dari sisi software adalah kerusakan dimana flashdisk tidak dapat berfungsi walaupun secara fisik dalam keadaan baik. Kerusakan yang terakhir inilah yang dapat kita selesaikan dengan menggunakan software untuk memperbaiki kerusakan flashdisk.
Sebagaimana pengalaman anda mungkin, ketika mencolok flashdisk ke port PC atau laptop, ternyata flashdisk tidak berfungsi dan muncul pesan tertentu yang mungkin membuat anda jengkel. Beberapa jenis pesan yang biasa muncul;
  1. Properties “Flashdisk terbaca 0 byte”.
  2. Muncul pesan “Please insert a disk into drive x:
  3. Muncul pesan “device media is write-protected
  4. Muncul pesan “There is no media in the specified device
Catatan:
Untuk tools berikut ini hanya berfungsi jika masalah pada flashdisk adalah seperti 4 poin diatas, untuk kasus dimana flashdisk tidak terdeteksi, tools ini tidak berfungsi.
Cara Memperbaiki Kerusakan Flashdisk Dengan Software, dan inilah tools yang bisa membantu anda;
  1. HP USB Disk Storage Format Tools  – download disini
  2. HP Drive Boot Utility  – download disini
  3. Super Stick Recovery Tools  – download disini
  4. Flashdisk Repair  – download disini
  5. JetFlash Recovery Tool  - download disini
  6. AlcorMP-UFD:
    1. AlcorMP-080829  – download disini
    2. ALCOR_AU9382_UFDTool  – download disini
    3. AlcorMP08.02.28_AU6984  – download disini
    4. AlcorMP080424_AlcorMP_AU698X  – download disini
    5. ALCOR_AU9385  – download disini
    6. AlcorMP_6_18  – download disini
    7. AlcorMP-UFD-6.21  – download disini
    8. Alcor-AU9381-V1.1.0.0  – download disini
    9. AU6980-6981_v6.15.04  – download disini
    10. ALCOR-AU9386-V1.10  – download disini
Pesan :
Tools ini sebagian besar sudah saya coba dan berhasil tetapi karena keadaan kita berbeda maka ada kemungkinan berhasil ataupun tidak berhasil jika anda tes.

by : BOCAH SEDAYULAWAS ______________________________________________ Tinggalkan komentar untuk SHare apa yg kamu mau.....!!! Good luck..

0 komentar:

Posting Komentar

Berkomentarlah yang baik dan sopan. Sertakan Nama atau Nickname untuk mempermudah respon. Example : michael, mikaela etc.. jangan anonim
Laporkan jika ada link yang broken.

Tinggalkan komentar anda jika anda memiliki kritik/saran atau artikel saya yang kurang dimengerti.

FORMAT PENGISIAN KOMENTAR: (WAJIB PAKAI NAMA)

1.Pilih Name/URL dibawah kolom komentar
(Anonim tidak saya tanggapi)
2.Isikan nama anda
3.Isikan link anda (FB/EMAIL/BLOG DLL) atau dikosongi
4.Ok - Poskan komentar anda.
5.Terimakasih atas kerjasamanya.

(TANPA MODERASI KOMENTAR DAN VERIVIKASI KATA)

Blogs OF -=|BOCAH SEDAYULAWAS|=-™2011

 
© Copyright 2010-2011 BoCah SeDaYuLaWas All Rights Reserved.
Template Design by MAS ROID | Published by SEDAYULAWAS.CO | Powered by Blogger.com.