Cara Membuat Shutdown Komputer/Laptop Lebih Cepat/Ringan

Jumat, 09 Maret 2012

Cara membuat “Shutdown” Komputer / Laptop kalian menjadi lebih ringan/cepat :
maaf ane ga mau lama-lama dah kita langsung saja yah ke TKP .

Pertama kalian klik lambang windows pada desktop kiri bawah dan ketik tulisan “regedit”
Setelah itu masuk ke Folder / Path = “HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Control”
Pada bagian/kolom sebelah kiri cari dan temukan tulisan “WaitToKillServiceTimeout” dan rubahlah/Modify Datanya yang biasanya “12000” menjadi “5000” saja.
Seperti nampak pada gampabr di bawah ini :
 
Lalu kilk “OK” “Aplly” dan “OK”
Setelah itu Lakukan Proses Restart pada Komputer kalian...
Semoga komputer kalian terasa lebih aga ringan dalam proses Shutdownya .
Semoga postingan saya ini bermanfaat bagi kalian .

by : BOCAH SEDAYULAWAS ______________________________________________ Tinggalkan komentar untuk SHare apa yg kamu mau.....!!! Good luck..

0 komentar:

Posting Komentar

Berkomentarlah yang baik dan sopan. Sertakan Nama atau Nickname untuk mempermudah respon. Example : michael, mikaela etc.. jangan anonim
Laporkan jika ada link yang broken.

Tinggalkan komentar anda jika anda memiliki kritik/saran atau artikel saya yang kurang dimengerti.

FORMAT PENGISIAN KOMENTAR: (WAJIB PAKAI NAMA)

1.Pilih Name/URL dibawah kolom komentar
(Anonim tidak saya tanggapi)
2.Isikan nama anda
3.Isikan link anda (FB/EMAIL/BLOG DLL) atau dikosongi
4.Ok - Poskan komentar anda.
5.Terimakasih atas kerjasamanya.

(TANPA MODERASI KOMENTAR DAN VERIVIKASI KATA)

Blogs OF -=|BOCAH SEDAYULAWAS|=-™2011

 
© Copyright 2010-2011 BoCah SeDaYuLaWas All Rights Reserved.
Template Design by MAS ROID | Published by SEDAYULAWAS.CO | Powered by Blogger.com.